Sabtu, 10 Desember 2016

KAMPUNG JODIPAN


Kampung Jodipan

Kampung ini biasa disebut dengan kampung Warna warni. Kampung yang berada di gang 1, Rw 9, kel Jodipan, Blimbing, kota malang ini adalah permukiman kumuh dulunya. Kampung ini berada di tepi sungai brantas.  




Permukiman kumuh yg dijadikan kampung  yg indah ini adalah hasil kreasi dari mahasiswa UMM (Universitas Muhammadiyah Malang) yang awalnya hanyalah sebuah tugas praktikum.

Sekarang pun, banyak wisatawan lokal maupun manca negara yang berkunjung ke kampung Jodipan ini. Dan sekarang tempat ini dijadikan menjadi tempat wisata.

Dengan dijadikannya tempat wisata, penduduk kampung ini pun ekonomi nya meningkat dan mengurangi adanya pengangguran warga di kampung tersebut, seperti berjualan, dan melukis dinding dinding rumah.









Sabtu, 26 November 2016

Edisi Puisiku


Rumah Karya Sang Legenda
Karya : Najwa Kahani Fatima

Awal Oktober yang basah
Langit mendung menutupi kota Blora
Rintik hujan mulai mengguyur kota kecil ini
Ku berlari di bawah rintik hujan
Hanya untuk bersinggah di rumah anak semua bangsa

Rumah sederhana yang mengandung banyak makna
Rumah yang terpenuhi oleh karya sastra sang Legenda
Pramoedya Anantatoer

Aku kagum melihat karyamu
Yang mencerdaskan dan menginspirasi
Karena sepintar apapun orang, 
Kalau dia tidak menulis akan hilang ditelan zaman

Buku adalah jendela dunia
Ide adalah jiwa
Menulis memberinya sayap dan kaki

Dari rumah sederhana ini,
Ingin ku rangkum segala kosa kata dan makna
Disini, aku kerasan dan tak ingin pulang
Biarkan aku tenggelam dalam lautan ilmu

Buku bacalah bukan bakarlah
Dan dengan membaca kita dapat menjadi seorang pemimpin
Bersama pak Susilo, adik dari Pramoedya Anantatoer
Buku buku yg menginspirasi




Rumah masa kecil Pramoedya Anantatoer, Penulis.
Hanyalah sebuah rumah sederhana

My Activities in School

Hampir setiap minggu sekolahku ( Islamic International School ) mengadakan aktifitas - aktifitas yang seru. 
Juga acara tahunan. Seperti :
- Market Day

- Launch of Phase III
With Mr.Dahlan Iskan ( Founder of IIS )

- Join Carnaval Grogol